Baru… dari Audio-Technica; AT-EDU25!
Paket mikrofon cardioid dynamic AT2005USB USB/XLR dan headphone monitor profesional ATH-M20x, perangkat pendukung komunikasi yang efektif dan ideal untuk bekerja atau belajar dari rumah.
Selain polar pattern cardioid yang menjaga fokus mikrofon pada sumber suara dan mengurangi pengambilan suara dari samping dan belakang, AT-EDU25 juga dilengkapi dengan konversi analog-to-digital 16 bit 44.1 kHz /48 kHz berkualitas tinggi untuk kejelasan suara yang sangat baik, disertai dua kabel USB (USB-A dan USB-C).
Headphone ATH-M20x menghadirkan suara berkualitas studio dan kenyamanan tahan lama, dan memiliki jack 3,5 mm (1/8") yang dapat terhubung langsung ke mikrofon untuk monitoring yang nyaman.
Paket ini juga menyertakan dudukan meja tripod dan penjepit dudukan untuk mikrofon, adapter steker 6,3 mm (1/4") untuk headphone, dan buku panduan.
Spesifikasi AT2005USB
- Element : Dynamic
- Polar Pattern : Cardioid
- Freq Respons : 50 – 15.000 Hz
- Power requirement : USB Power (5V DC)
- Bit depth : 16 Bit
- Sampre rate : 44.1 kHz / 48 kHz
- Output connecto : USB-type / XLR-type
- Headphone ou : 10 mW at 16 ohms
- Headphone Jac : 3.5mm TRS (stereo)
- Control : On/Off switch, Headphone volume control
Spesifikasi ATH-M20x
- Type ; close-back dynamic
- Driver : 40mm
- Magnet : neodymium
- Voice coil : Copper-clad aluminium wire
- Frequency response : 15 - 20.000Hz
- Sensitivity : 96 dB
- Impedance : 47 Ohms
No comments:
Post a Comment